Pages

Tito's Weblog on Mobile

Hello, Welcome to Tito's Weblog

My photo
Bogor, Jawa Barat, Indonesia
An undergraduate student in Bogor Agricultural University | Majoring in Computer Science | Writer and Programmer | Readings, Swimming, Travelling, Games, Photography, Music, Art, Movie is My passions.

Blog - Blog Keren !!!

Blog - blog keren disini maksudnya bukan full dari segi penampilan seperti theme, gwidget, ataupun animasi flash. Tapi yang saya maksudkan disini adalah konten yang terdapat di dalam blog ini. Isinya sangat bermanfaat sesuai dengan judul blognya. Masing - masing blog memiliki informasi - informasi tersendiri. Baiklah tidak usah panjang lebar, berikut reviewnya...



Blog ini berisi artikel - artikel pendek dan video yang merekam perjalanan bangsa kita dari masa ke masa. Sehingga kita bisa mempertajam pisau analisis tentang apa yang terjadi di Indonesia pada masa lalu. Karena bangsa yang besar adalah bangsa yang tahu sejarah bangsa dan menghargai para pahlawan bangsanya.



Blog ini berisi update tentang berita dan informasi seputar prestasi - prestasi apa saja yang telah di raih oleh anak bangsa ini. Mulai dari prestasi yang nasional maupun di internasional.Prestasi disini tidak pula terbatas dengan prestasi pada bidang perlombaan, melainkan juga pada prestasi pada seluruh aktivitas hidup kita yang mampu menginspirasi orang lain untuk  berbuat kebaikan, sekecil apapun.



Salah satu sebab saya mengatakan blog ini keren karena berbau pertanian, maklun karena almamater saya Bogor Agricultural University, jadi minimal saya tahu tentang pertanian walaupun jurusan saya bukan di pertaniannya. Blog ini menjabarkan berbagai informasi di sektor pertanian, mulai dari teknologi pertanian, hasil pertanian, ekonomi pertanian, pertanian organik, dan produk - produk pertanian.



Terakhir adalah blog Obat Tradisional, dari namanya saja kita sudah bisa tebak berisi tentang apa blog ini. Yupss.. di blog ini kita bisa mencari obat - obatan tradisional, seta khasiat tumbuhan yang ada disekitar kita. Sehingga kita bisa menemukan khasiat dari tumbuhan dan buah - buahan yang sudah terlebih dahulu di temukan oleh orangtua kita dahulu. 


Sekian review beberapa blognya, selamat blogwalking, salam persahablogan.
Referensi from Koran PC Mild edis 13/2010

0 Komentar:

Followers

My Goodreads Books

Remarchtito's bookshelf: read

Membangun Web Berbasis PHP Dgn Framework CodeIgniter
Galau Remaja di SMA
Un giorno, viaggiando... The Lonely Planet story
JJS: Jalan-Jalan Seram!
Drakuli Kuper
Dari Jendela SMP
Interview With The Nyamuk
Lupus Returns : Cewek Junkies
Belenggu
Rumpi Kala Hujan
Topi-topi Centil
Yang Paling Oke
Cinta Olimpiade
Lupus: Sendal Jepit
Bangun dong, Lupus!
Tragedi Sinemata
Kutukan Bintik Merah
Makhluk Manis dalam Bis
The Lost Boy: Salah Culik
Lupus Kecil


Remarchtito's favorite books »
}